INILAH PENGERTIAN ASAS LEGALITAS DI KACA MATA PARA AHLI HUKUM

inilah-pengertian-asas-legalitas-di-kaca-mata-para-ahli-hukum

“Asas legalitas merupakan acuan yang mendasar dalam menerapkan hukum pidana atau biasa juga disebutkan sebagai pedoman dan jantung dalam hukum pidana.” Banyak yang menggunakan asas legalitas sebagai sarana untuk membela kepentingan hukum pelaku tindak pidana atau untuk menentukan pertanggungjawaban pidana seorang terdakwa atas perbuatan yang dilakukan. Penting untuk mengetahui makna asas legalitas menurut pada ahli…

Read More

INILAH KENAPA PENGUSAHA TETAP MEMBUTUHKAN LAWYER BUKAN SEKEDAR TEMPLATE PERJANJIAN

inilah-kenapa-pengusaha-tetap-membutuhkan-lawyer-bukan-sekedar-template-perjanjian

“Template perjanjian dapat menjadi bom waktu, ketika ada klausula perjanjian yang tidak melindungi kebutuhan dan kepentingan si pengusaha.” Mayoritas pengusaha atau perusahaan pemula menyadari perlunya pendampingan hukum. Mulai dari pembuatan kontrak bisnis, perizinan hingga pendirian badan usaha. Tetapi kondisi modal yang terbatas membuat para pengusaha atau perusahaan pemula harus memilih antara biaya modal untuk bisnis…

Read More

INI DIA KBLI YANG SESUAI UNTUK STARTUPS DIGITAL

ini-dia-kbli-yang-sesuai-untuk-startups-digital

Indonesia sudah menjadi incaran para investor yang berminat berinvestasi di industri digital. Mengutip dari Techinasia, pada kuartal pertama 2015, di Asia Tenggara ada 93 perusahaan startup (rintisan) yang memperoleh pendanaan. Dari jumlah itu, 24 di antarannya merupakan startup Indonesia. Bahkan, jumlah startup berbasis teknologi di Indonesia diproyeksikan oleh lembaga riset CHGR bertumbuh sampai dengan 6,5…

Read More

INILAH ALASAN KENAPA IZIN PIRT PANGAN HARUS MENJADI IZIN EDAR BPOM

Banyak industri rumah tangga yang bisnisnya tumbuh sehingga kapasitas produksi meningkat, kemasan menyesuaikan bahkan produkpun makin variatif. Tentunya, aspek legalitasnya juga harus diperhatikan. Seperti apa? Sebelum lebih jauh membahas alasan kenapa izin Produksi Industri Rumah Tangga pangan (PIRT) harus menjadi Izin Edar BPOM. Tentunya kita harus mengetahui dulu apa itu Pangan Produksi? Menurut Perka BPOM…

Read More

3 Tips Dalam Mengidentifikasi Keabsahan Tanda Tangan Dalam Dokumen

Dokumen adalah semua bentuk tulisan yang terdapat pada alat/ kertas/tempat tertentu, yang dapat digunakan untuk tujuan tertentu. Seiring perkembangan waktu dan teknologi, sering ditemui adanya dokumen palsu. Adapun dokumen palsu adalah dokumen yang telah diubah sebagian/seluruhnya dengan melawan hak pada suatu atas/atau tempat tertentu yang dibuat oleh seseorang dengan maksud tertentu dan dapat digunakan sebagai…

Read More